Kelurahan Pringrejo Usulkan 5 Skala Prioritas Pembangunan Dalam Musrenbang

Musyawarah perencanaan dan pembangunan (Musrenbang) tingkat Kelurahan kembali diadakan, Hal ini sebagai wadah masyarakat untuk mengajukan usulan pembangunan dan sumber awal penyerapan aspirasi  masyarakat.

Seperti yang terlihat pada musrenbang di kelurahan Pringrejo Kecamatan Pekalongan Barat  yang diikuti oleh LPM BKM, Karang Taruna dan semua RT RW di kelurahan Pringrejo yang berjumlah 116, Minggu malam, (26/1) bertempat di aula kelurahan Pringrejo.

Hadir dalam kesempatan itu perwakilan dari Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman, Bappeda Kota Pekalongan serta Camat Pekalongan Barat , M. Taufiqu Rochmanyang menyampaikan bahwasetelah musrenbang tingkat kelurahan sebagai tindaklanjutnya musrenbang tingkat kecamatan juga akan diselenggarakan untuk menampung segala usulan  tersebut.
 
Sementara itu, , Lurah Pringrejo, Herlina Yuniarni mengungkapkan, total ada 5 skala prioritas yang akan diusulkan dari hasil musrenbang tersebut.
 
(Reporter: Irva Febriani)